Foto Bersama Dalam Rangka HUT RI 72 Perdamaian Antar Pencak Silat Bojonegoro

Assalamu’alaikum Wr.Wb, Selamat diblog pencak silat indonesia yang dalam naungan IPSI di negara indonesia tercinta ini.

Salam sejahtera dan salam perdamaian bagi seluruh pencak silat yang ada di bumi pertiwi tercinta, semoga taufik serta hidayah Allah selalu bersama kita sekalian.

Serta tak lupa shalawat serta salam kami tujukan kepada baginda besar Muhammad Saw yang telah membawa kita dari jalan gelap gulita menuju jalan yang terang yaitu islam.

Inilah bukti foto bahwa tidak selamanya perbedaan itu untuk memecahkan sesuatu kekuatan yang ada di negara indonesia.

Justru karena perbedaan itu marilah kita jadikan sebuah kekuatan yang kokoh untuk membentengi dan melindungi persatuan dan keutuhan NKRI tercinta ini.

Foto bersama semua pencak silat yang ada di bojonegoro, jawa timur, indonesia.

Semoga artikel ini bisa menjadikan motivasi untuk maju lagi dalam memerangi keegoaan yang ada diri sendiri.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb